Cara Mengatasi Google Chrome Error Dan Unresponsive (Tidak bisa Browsing)

Cara Mengatasi Google Chrome Error Dan Unresponsive (Tidak bisa Browsing) - Pada kesempatan kali ini ane mau berbagi salah satu solusi untuk kendala di atas.

no-sandbox

Pernahkah ente mengalami masalah seperti di atas?? browser ente bisa kebuka tapi gak bisa browsing (unresponsive) walaupun sudah konek dg internet.

nah, coba trik yang satu ini dijamin berhasil ngacirr..

1.) Klik kanan Browser "Google Chrome"
2.) Pilih "Properties" dan klik "Shortcut".
3.) Pada kolom "Target", pada akhir kata tambahkan dengan -no-sandbox

Coba buka browser ente dan selancarr..
Udah.. simple kan??

Demikian Cara Mengatasi Google Chrome Error Dan Unresponsive (Tidak bisa Browsing) - Jangan lupa tinggalkan jejak di bawah..

2 Komentar untuk "Cara Mengatasi Google Chrome Error Dan Unresponsive (Tidak bisa Browsing)"

Ketentuan Berkomentar :
1. Berkomentarlah Dengan Baik Dan Sopan
2. Tidak Punya Akun Beri Komentar Sebagai : Anonymous
3. Dilarang Menyematkan Link Pada Komentar

Don't Flood & Spam

" INFO !! Perbaikan Dead Link Telah Selesai.. Apabila Masih Error Silahkan Gunakan Mirror Link Yang Sudah Kami Sediakan. Salam Blogger. "