Cara Membuat Logo Seperti Ini Talkshow Dengan Photoshop | Full Tutorial

Cara Membuat Logo Seperti Ini Talkshow Dengan Photoshop | Full Tutorial - Pada kesempatan kali ini ane mau berbagi tutorial sesuai dengan judul di atas.. Pasti ente suka nonton acara ini kan di NET.tv..

Ini Sabadi Satura
Sebenarnya caranya sangat mudah, ente cukup sediakan bahannya dulu di bawah ini :
Setelah bahannya siap semuanya, mari ikuti tutor di bawah ini ala ane :
1.) Buka software "Photoshop" nya..


2.) Buka dan Install Font yang sudah di download tadi.. (itu adalah font tulisan "Ini Talkshow" yg digunakan oleh NET.tv)


3.) Langsung buka aja gambar/ foto mentahannya dan tulis text dengan type text "Wolf In The City", color pilih white..


4.) Setelah itu copy Layer 1/ Text 1 dengan CTRL+J dan ubah color dengan warna orange (#FB591B)
5.) Pindahkan Layer Copy tadi ke bawahnya yg asli.. lalu bisa ente tambahin effect "Drop Shadow"


6.) Tinggal ente atur aja agar semirip mungkin.. dan jeng jeng,, di atas itu merupakan hasil dari ane..

bisa juga buat sampul FB group.. (kalo yg ini ane gak pake font wolf in the city..)

nah.. yg Ini pake font "wolf i the city"

Ini Sabadi Satura

Video Tutorial


Itu dia.. ga,pang kan??

Demikian Cara Membuat Logo Seperti Ini Talkshow Dengan Photoshop | Full Tutorial - Jangan lupa tinggalkan jejak di bawah..

1 Komentar untuk "Cara Membuat Logo Seperti Ini Talkshow Dengan Photoshop | Full Tutorial"

Ketentuan Berkomentar :
1. Berkomentarlah Dengan Baik Dan Sopan
2. Tidak Punya Akun Beri Komentar Sebagai : Anonymous
3. Dilarang Menyematkan Link Pada Komentar

Don't Flood & Spam

" INFO !! Perbaikan Dead Link Telah Selesai.. Apabila Masih Error Silahkan Gunakan Mirror Link Yang Sudah Kami Sediakan. Salam Blogger. "